Cerpen menarik penuh hikmah III

Posted By Tatik Uc on Tuesday, March 26, 2013 | 2:36 AM

cerpen menarik penuh hikmah III
Menghadap kemana..?
Ada seseorang yang bertanya kepada ulama ahli fatwa, " jika aku telah menanggalkan seluruh pakaianku, kemudian aku turun kesungai untuk mandi, maka aku harus menghadap kekiblat atau kah kemana?"... lalu Ulama ahli fatwa itu menjawab," hendaknya kamu menghadap kearah pakaianmu agar tidak dicuri orang"....

cerpen menarik penuh hikmah III
Susu yang tidak murni
Pada suatu hari malam menjelang subuh Khalifah Umar bin khattab Rhodiyallohu'anhu beserta para pengawalnya melakukan penelusuran kepinggir kota, Beliau mendengar percakapan dua orang wanita, seorang ibu dan putrinya:
  • Ibu : " campurkan  susunya dengan air supaya terlihat banyak"...
  • Anak : "Bagaimana saya  mencampurkannya sedangkan Amirul mukminin (khalifah Umar) telah membuat peraturan yang melarangnya"..
  • Ibu : " Khalifah Umar  tidak akan melihatnya"..
  • Anak : " Kalaupun Amirul mukminin tidak melihatnya maka Rob khalifah Umar ( Alloh Subahanahu wata'ala) pasti akan melihatnya"..
Percakapan itu didengarkan oleh Khalifah Umar dan telah menyentuh hati beliau. keesokan harinya beliau memerintahkan kepada pengawalnya untuk menyelidiki kedua wanita tersebut. setelah diselidiki.. dan diketahui bahwa wanita itu masih gadis, lalu Khalifah Umar memanggil anak anaknya dan menawarkan gadis itu untuk dinikahi dan ada satu orang anaknya yang bersedia untuk  menikahi gadis itu, dan diperintahkan putranya untuk melihat  langsung  wajahnya seraya berpesan kepadanya:, " pergilah wahai putraku untuk melihat gadis itu, nikahi dia, dan aku berharap dia akan melahirkan seorang pahlawan yang mampu memimpin bangsa Arab". 
Setelah itu terjadilah pernikahan, dan gadis tersebut yang telah menjadi isterinya melahirkan seorang perempuan yang kemudian dinikahkan dengan Abdul Aziz bin marwan. baru kemudian, dari pernikahannya itu lahir Umar bin Abdul Aziz, kalifah  yang sangat Adil dan merupakan khalifah yang kelima
Itulah cerpen menarik penuh hikmah III kali ini semoga bisa diambil hikmahnya.. jangan lupa baca juga cerpen menarik lainnya...

Blog, Updated at: 2:36 AM

31 komentar:

  1. Cerita yg sangt menginspirasi mbak, tq ...tetap semangat.. :D

    ReplyDelete
    Replies
    1. trimaksih sob..smoga bisa diambil hikmahnya..

      Delete
  2. mudahnya menikah pada saat itu ya Mbak...meski calonnya recommended, tapi saya tersentuh sama ketaatan si anak kepada orang tuanya.

    ReplyDelete
    Replies
    1. betul sob... trims kunjungannya..

      Delete
    2. kalau saman sekarang yang dilihat adalah hartanya dulu ya :-)

      Delete
    3. ya sob kebanyakan seperti itu...trims kunjungannya..

      Delete
    4. mengerikan ya konsep hidup materialistis itu..

      Delete
    5. mengerikan seperti hantu hi3...memang bener sob
      kebanyakan jaman sekarang menilai seseorang itu dari hartanya dan orang yg kurang ekonominya selalu direndahkan...padahal Alloh subahanahu wata'ala menilai hamba-Nya itu bukan dari harta, atau fisik dan kedudukannya melainkan Dia menilai hamba-Nya dengan ketaqwaannya

      Delete
  3. Cerita penuh keteladanan buat kita semuanya

    ReplyDelete
    Replies
    1. betul...smoga bermanfaat...trims ya kunjungannya

      Delete
    2. O ya kah...wah hebat ya bisa menjd manusia yang patut di teladani...

      Delete
    3. bagaimana tidak Mbak. beliau ngurus kedua puteranya sendiri, sementara istri beliau ditugaskan pemerintah di tempat yang hanya memungkinkan ketemu keluarga seminggu sekali.

      Delete
    4. Subahanalloh.. tapi ya itulah resiko istri pegawai, ada manfaatnya dan ada juga dampak negatifnya.....kalau saya mah jadi bidadari rumahan aja tuk Zaujy tercnta..wkwkw..

      Delete
  4. haduh air mataku dah ga tahan nih pengen netes ke lantai.. :'(

    oh iya..

    Ummu Ruqayah boleh minta tolong kan?

    tolong buatkan 'sign' untuk blog sdftyujklvbn pls :)

    cth: http://sdftyujklvbn.blogspot.com/p/unikers-eksis.html

    'cuma tulis di kertas doang ko'

    Makasih yaa :*

    ReplyDelete
    Replies
    1. sama2 sob tapi m'f maksudnya gimana ya...? ^g paham^

      Delete
    2. siapkan kertas, ambil bolpen. terus tulis . upload deh :)

      cth: http://sdftyujklvbn.blogspot.com/p/unikers-eksis.html

      Delete
    3. Oo gitu ...ta tulis dikomputer kepalaku aja dech...hi3..

      Delete
  5. mbak cr ngecilin image related postnya udah sya blz komennya, slhkan dliat di blog sy,.

    thanks,.

    ReplyDelete
  6. yang soal mandi, menghadap ke pakaian, itu sunnahkah maksudnya Mbak?

    ReplyDelete
    Replies
    1. maksudnya itu bahwa kewajiban kita adalah menjaga harta benda yang kita miliki agar tidak diambil oleh orang yang tidak berhak...kira2 begitu ya mbak...mohon maaf bila salah ya...kalau salah tolong dibetulkan ya ...salam :-)

      Delete
    2. mungkin itu juga benar sob tapi menurut saya hikmah yg bisa di ambil dari cerita diatas adalah bahwa sebenarnya kita jangan menanggalkan seluruh pakaian saat mandi di ruang terbuka karena hal itu sangat beresiko orang lain dapat melihat aurot kita meskipun tidak ada orang tapi hendaknya kita juga harus malu kepada Alloh subhanahu wata'ala yang maha melihat, dan juga meskipun kepada sesama jenis kita tidak boleh menampakkan aurot kita...bayangkan saja jika orang itu mandi tanpa busana sedikitpun terus ada orang yg jahil mencuri pakaiannya ..apa jadinya...wkwk
      tapi kalau ada yang berpendapat lain silahkan diutarakan biar bisa dikaji bersama-sama agar bisa diambil faedahnya...

      Delete
    3. OK sangat bisa difahami dalam konteks ini.

      Delete
  7. iya itu kayak puasa.. diem diem makan di bawah meja ahahah.. sinetron itu mah ya.
    banyak pljrn yg bisa di petik .

    ReplyDelete
    Replies
    1. ya mbak smoga bisa diambil pelajaran...terimakasih ya dah mampir..

      Delete
  8. boleh itu.. tapi yg cerita awalnya itu hlo hehehhe bikin aku geli...

    ReplyDelete
  9. haiii :D
    datang lagi kak.. salam sehat hoho :D ^_^ :) .

    ReplyDelete

Tinggalkan jejak Anda dengan berkomentar yang baik untuk perkembangan blog ini agar menjadi lebih baik dan bermanfaat....
Atas perhatiannya saya ucapkan terimakasih

Blog Archive